Anda bisa membuat sendiri Rangkaian Echo yang ingin anda pasang. Tidak butuh dana yang banyak. Komponen yang anda perlukan tentu saja sangat mudah untuk ditemukan yang tersedia toko elektronika di sekitar tempat tinggal anda. Sebagai bahan kajian, di bawah ini kami sajikan gambar skemanya untuk dipelajari secara seksama.
Beberapa komponen yang bisa anda gunakan untuk membuat rangkaian echo adalah :
- Resistor R1, R5, R8, R13, R14, R17 : 100 K
- Resistor R18, R19, R20, R21, R22, R24 : 100 K
- Resistor R10, R11, R12, R16 : 1 K
- Resistor R15 : 200 K
- Resistor R23 : 39 K
- Kapasitor C1, C10, C14, C15 : 1 uF / 50 V
- Kapasitor C2 : 100 pF
- Kapasitor C3 : 5,6 pF
- Kapasitor C4, C6, C13, C20 : 100 nF
- Kapasitor C18, C19 : 22 uF/16
- Kapasitor C7, C8 : 1 nF
- Kapasitor C9 : 470 pF
- Kapasitor C11, C12 : 68 nF
- Kapastiro C16 : 330 pF
- Kapasitor C17 : 15 nF
- VR1, VR4 : 100 K
- VR2 : 5 K
- VR3, VR6 : 100 K
- VR5 : 250 K
- TR1 : BC549
- IC1 : TLo84
- IC2 : TDA1097
No comments:
Post a Comment